Olahraga yang Efektif untuk Meninggikan Badan
1). Lompat Tali / Skipping
Olahraga yang pertama untuk meninggikan badan adalah olahraga lompat tali. Jenis olahraga ini selain efektif membakar lemak, juga efektif untuk merangsang pertumbuhan tulang. Tulang yang digunakan untuk terus melompat akan terangsang untuk memproduksi hormon pertumbuhan tulang menjadi lebih tinggi.
2). Berlari / Jogging
Olahraga untuk meninggikan badan yang paling mudah dan sederhana untuk dapat dilakukan adalah dengan berlari. Berlari atau yang juga dikenal dengan jogging merupakan olahraga yang sangat ampuh untuk merangsang pertumbuhan tulang. Akan tetapi hasil olahraga berlari untuk meninggikan badan hanya akan didapatkan jika jogging dilakukan dengan teratur. Anda harus melakukan olahraga berlari atau jogging ini secara rutin, bahkan setiap hari. Berlari atau jogging yang dilakukan setiap hari akan membantu tulang untuk lebih siap menghadapi pertumbuhan dalam tahap demi tahap. Jika anda terus melakukannya, maka tinggi badan ideal yang anda idamkan pun dapat anda dapatkan.
4). Bersepeda / Cycling
Bersepeda merupakan salah satu olahraga yang paling sederhana untuk dilakukan. Sama seperti berlari, olahraga yang dikenal juga dengan nama cycling ini efektif untuk meninggikan badan anda menjadi lebih proporsional. 4). Bersepeda / Cycling
Bersepeda merupakan salah satu olahraga yang paling sederhana untuk dilakukan. Sama seperti berlari, olahraga yang dikenal juga dengan nama cycling ini efektif untuk meninggikan badan anda menjadi lebih proporsional.
5). Squat Jump
Jenis olahraga ini sangat bermanfaat untuk meregangkan otot-otot disekitar tulang dan memaksimalkan pertumbuhan tulang. Olahraga ini dapat dilakukan di rumah atau di ruangan khusus untuk berolahraga. Anda harus melakukannya dengan rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
6). Push Up
Olahraga push up merupakan olahraga yang melatih otot tangan dan kaki secara bersamaan. Olahraga ini dipercaya mampu untuk menambah tinggi badan seseorang. Anda dapat melakukan olahraga ini di mana saja dan kapan saja. Tidak ada alat khusus yang harus disiapkan. Anda cukup melakukannya dengan rutin untuk mendapatkan hasil sesuai harapan anda.
0 komentar:
Posting Komentar
Dilarang berkomentar dengan menggunakan kata kata kotor